Spesifikasi Vernee Apollo Lite, Ponsel Android dengan layar 5,5 inci Android 6.0 Marshmallow
Spesifikasi Vernee Apollo Lite – Smartphone ini sudahmemiliki prosessor deca core dengan RAM 4 GB. Vernee apollo lite ini memiliki layar sentuh seluas 5 atau 5,5 inci beresolusi full HD 1080p atau 1920x1080 piksel dengan sentuhan teknologi panel IGZO dengan kepadatan yang cukup tinggi.Smartphone ini menggunakan OS Android 6.0 marshmellow dengan sentuhan interface dari android stock.
Kinerja Vernee Apollo Lite ini juga cukup mantap karena memiliki spesifikasi cukup tinggi. Vernee Apollo Lite lebih menarik dengan sokongan tenaga dari chipset MediaTek Helio X20 yang mengusung prosessor deca core atau 10 core yang terdiri dari quad core raam Cortex-A72 dengan berkecepatan 2,5 GHz dan didukung RAM 4GB yang telah diperkuat pengolahan grafis Mali-T880MP4 850 MHzyang sangat powerfull.
Vernee Apollo Lite juga menunjang untuk jaringan 4G LTE Cat 4, 3G HSPA, Bluetooth, GPS, Wifi, Dual SIM.
Vernee Apollo Lite tersedia penyimpanan yang cukup besar yaitu 32 GB dengan dukungan slot micro SD dan juga kapasitas baterai dengan kapasitas sebesar 3180mAh dengan
dilengkapi fitur fast charging bernama PumpExpress 3.0.
Vernee Apollo Lite mempunyai satu keunggulan lagi yaitu kamera belakang dengan resolusi 16 MP yang sudah didukung laser autofocus, phase detection autofocus aperture f/2.2 dan disokong sensor samsung dan juga dual tone LED Flash.
Kamera belakang juga menarik karena mempunyai resolusi sebesar 8MP dengan aperture f/2.0 untuk mengakomodir foto selfie dan video call.
Sekian informasi yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat untuk sobat semua..
Kamera belakang juga menarik karena mempunyai resolusi sebesar 8MP dengan aperture f/2.0 untuk mengakomodir foto selfie dan video call.
Sekian informasi yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat untuk sobat semua..

Tidak ada komentar:
Posting Komentar